Rabu, 01 Agustus 2012

Cara Membuat Sitemap Blogger

Cara Membuat Sitemap Blogger – dalam dunia SEO ( Search Engine Optimation ) sitemap menjadi hal yang wajib oleh kalangan blogger dalam hal optimasi di sektor SEO onpage. Fenomena ini sering dilakukan sebagai syarat mutlak keberadaanya sebuah blog, website, dan situs – situs lainnya.

Salah satu cara dari optimasi sitemap adalah dengan memasang sitemap di google webmaster. Adapun caranya adalah dengan menambahkan frase atom.xml pada url kawan semua pada alat webmaster google.
Selain itu, optimasi sitemap juga bisa berupa daftar isi ataupun history dari artikel – artikel yang pernah kawan buat pada blog yang kawan kelola. Dari mukadimah tersebut, bisa kawan cerna jika pada kali ini blog Galeri Info Unik akan membahas tutorial tentang Cara Membuat Sitemap Blogger.

Nah, bagi para master saya mohon bimbingannya. Dan bagi pemula / newbie seperti saya ini, merupakan suatu kebanggaan tersendiri bisa berbagi pengalaman untuk kawan semua. Okelah langsung saja, berikut ini contoh dari Sitemap / Daftar Isi yang sudah saya sendiri praktekan he he he.
Cara Membuat Sitemap Blogger

Dari contoh diatas, dibawah ini adalah tutorial / Cara -  Cara Membuat Sitemap Blogger, akan tetapi bagi kawan yang ingin bersusah payah copy paste saya sarankan untuk mendownload saja file titorial ini. Isinya 100% sama, siap pakai dan mudah dipahami. Langsung saja kawan klik DISNI ! untuk mendownload otomatis file tutorial Cara Membuat Sitemap Blogger, mudah dan langsung tersimpan dikomputer kawan, gratis juga loh.

Setelah kawan download ada baiknya jika kawan  juga sedikit membaca coretan yang telah saya buat dibawah ini agar dalam membuat sitemap / daftar isi bisa lebih paham dan mengerti he he he.
Okey langsung saja kawan masukan kode script ini sesuai selera, jadikan artikel maupun laman script ini siap pakai.

=====================Masukan Kode Dibawah Ini========================
<style>
#sitemap{height:1010px;padding:4px;overflow:auto;}
#sitemap a{color:#000000;font-weight:normal;}
#sitemap a:hover{color:#C97106;text-decoration:underline;}
</style>

<div id="sitemap">
<script src="https://sites.google.com/site/jscript911/script/sitemap.js" type="text/javascript">
</script>
<script src="http://ALAMAT-URL-BLOG-KAWAN/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script></div>

pada keterangan http://ALAMAT-URL-BLOG-KAWAN/ maka ganti dengan url blog kawan. misalnya http://bolehasyik.blogspot.com/.

+TAMBAHAN
kawan juga bisa mengatur tinggi dari kolom sitemap yang akan dibuat nantinya.
dengan cara merubah angka pada {height:1010px menjai berapa saja sesuai keinginan kawan.
SELAMAT MENCOBA YA ! SEMOGA BERHASIL !!!!!

Setelah kawan sukses membuat sitemap / daftar isi di blog, saya sarankan juga kawan untuk membuat related post atau artikel yang terkait. Dengan cara ini konon katanya pengunjung blog kita akan nyaman dan sudi berlama – lama di blog yang kita buat karena disibukan dengan membaca artikel yang ada pada related post. Nah, kalau mau tau caranya silahkan langsung saja masuk ke Membuat Related Post Blogger.

Okelah kawan, saya cukupkan dulu pembahasan tentang Cara Membuat Sitemap Blogger ini, semoga bermaanfaat dan mohon maaf jika banyak kesalahan kata pada artikel ini dan artikel saya yang lainnya. Jangan lupa likenya dan berkunjung lagi ya.

UPDATE Jika Sitemap tidak muncul.... cek kembali apakah alamat url kawan terpasang dengan benar... biasanya terdapat kesalahan pada area kode ini

<script src="http://ALAMAT-URL-BLOG-KAWAN/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">

dengan kesalahan terdapat 2 tanda miring  (kode yang salah)

<script src="http://ALAMAT-URL-BLOG-KAWAN//feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">

jadi yang benar adalah kode

<script src="http://alamaturlblog.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">

ket: hanya yang ditebalkan yang diganti.

semoga berhasil

Jika kawan  ingin menggunakan sitemap / daftar isi yang mudah untuk dipasang, script sederhana, dan pastinya tampilan terbaru yang paling keren. langsung saja masuk kesini Membuat Sitemap Blogger Terbaik.


+++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++
JIKA KAWAN INGIN IKUT MENGSHARE TUTORIAL CARA MEMBUAT RELATED POST BLOGGER INI, SILAHKAN MENCANTUMKAN LINK BERIKUT http://bolehasyik.blogspot.com/2012/08/cara-membuat-sitemap-blogger.html SEKEDAR UNTUK MENGHARGAI KERJA KERAS DALAM PEMBUATAN DAN RISET TUTORIAL INI. KARENA 80% TUTORIAL INI HASIL RISET DAN UPDATE TERBARU. SEMOGA KEBIJAKSANAAN KAWAN BERBUAH MANIS JUGA. JANGAN LUPA LIKENYA YA. SALAM KOMPAK. :)
+++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

Tidak ada komentar:

Posting Komentar